Pelatih Chelsea yang bernama Jose Mourinho menyatakan kalau dirinya merasa malu
dengan keadaan skuatnya saat ini. Akan tetapi dia menolak jika The Pensioneer
dibilang sedang berusaha untuk bisa menghindari zona degradasi.
Pada pertandingan lanjutan Premier League yang berlangsung di stadium King
Power pada hari senin 14 Desember 2014 tersebut, pasukan London Biru
mendapatkan kekalahan dari Leicester dengan skor akhir 2-1. Gol Jamie Vardy dan
Riyad Mahrez cuma mampu di balas The Blues lewat Loic Remy.
Raihan buruk itu membuat The Pensioneer telah mendapatkan sembilan kali
kekalahan. Mereka pun harus berada di tubir degradasi karena bertengger di
peringkat ke 16 dengan telah mendapatkan 15 poin. Bahkan The Blues hanya menang
satu angka dari Norwich City yang berada di zona degradasi.
Mourinho juga sempat menyatakan kalau kesempatan skuatnya untuk bisa mencapai
peringkat empat besar pada akhir musim Premier League telah hilang. “Kami sudah
tidak bisa mengakhiri musim di peringkat empat besar, namun masih bisa
mengakhiri musim di peringkat empat besar. Saat ini The Blues sedang berada di
zona yang membuat aku malu,” tutur Mourinho, seperti yang di ambil Warkopbet.
“Aku terima kalau kami saat ini di sebut sedang berada di ambang zona
degradasi. Akan tetapi aku menolak kalau kami saat ini dikatakan sedang
berusaha untuk menghindari degradasi,” tutur pelatih berkebangsaan Portugal
tersebut.
Menurut dari catatan Opta, kekalahan sembilan kali pasukan London Biru dalam 16
pertandingan Premier League pada musim ini menyamai rekor buruk mereka pada
musim 1978-1979, pada saat itu The Blues harus terdegradasi pada akhir musim.
“Lihatlah ke papan klasemen dan di manakah kami sedang berada. Kalau kami masih
tetap berada di sana dan tidak bisa naik peringkat selama tiga atau empat
bulan, kami baru bisa di katakan sedang berusaha untuk bisa menghindari
degradasi,” ucap mantan pelatih Real Madrid tersebut kepada para wartawan
setempat yang hadir dalam acara jumpa pers.
RZ
Wednesday, 16 December 2015
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments
Post a Comment